KEPERAWATAN KLIEN MASALAH CAIRAN DAN DARAH - PowerPoint PPT Presentation

1 / 19
About This Presentation
Title:

KEPERAWATAN KLIEN MASALAH CAIRAN DAN DARAH

Description:

D3 Kep-FIKES UMM Darah merupakan gabungan dari cairan, sel-sel dan partikel yang menyerupai sel, yang mengalir dalam arteri, kapiler dan vena; yang mengirimkan ... – PowerPoint PPT presentation

Number of Views:285
Avg rating:3.0/5.0
Slides: 20
Provided by: faqudinSt
Category:

less

Transcript and Presenter's Notes

Title: KEPERAWATAN KLIEN MASALAH CAIRAN DAN DARAH


1
KEPERAWATAN KLIEN MASALAH CAIRAN DAN DARAH
  • D3 Kep-FIKES UMM

2
Introduction..
  • Darah merupakan gabungan dari cairan, sel-sel dan
    partikel yang menyerupai sel, yang mengalir dalam
    arteri, kapiler dan vena yang mengirimkan
    oksigen dan zat-zat gizi ke jaringan dan membawa
    karbon dioksida dan hasil limbah lainnya.
  • Hematologi adalah cabang ilmu kesehatan yang
    mempelajari darah, organ pembentuk darah dan
    penyakitnya. Asal katanya dari bahasa Yunani
    haima artinya darah.

3
(No Transcript)
4
Komponen Darah
  • Plasma
  • Menyalurkan sel-sel darah
  • Merupakan cadangan air untuk tubuh
  • Mencegah mengkerutnya dan tersumbatnya pembuluh
    darah
  • Membantu mempertahankan tekanan darah dan
    sirkulasi ke seluruh tubuh.
  • Antibodi dalam plasma melindungi tubuh melawan
    bahan-bahan asing (misalnya virus, bakteri, jamur
    dan sel-sel kanker), ketika protein pembekuan
    mengendalikan perdarahan.
  • Sel darah
  • Erythrocyte ? Hemoglobin
  • Leukocyte
  • Thrombocyte

5
(No Transcript)
6
PEMBENTUKAN SEL DARAH
  • Sel darah merah, sel darah putih dan trombosit
    dibuat di dalam sumsum tulang.
  • limfosit juga dibuat di dalam kelenjar getah
    bening dan limpa dan limfosit T dibuat dan
    matang dalam thymus
  • Kecepatan pembentukan sel darah dikendalikan
    sesuai dengan kebutuhan tubuh

7
PEMERIKSAAN LABORATORIUM UNTUK DARAH
Hitung jenis sel darah lengkap.
8
Pemeriksaan sumsum tulang
  • mengetahui penyebab ketidaknormalan sel darah.

9
Masalah yang Sering Pada Klien Gangguan Darah
  • Kelelahan dan Kelemahan (fatigue and Weakness)
    b/d dampak penyakit anemia
  • Resiko (kecenderungan) perdarahan (hemorrhagic
    tendencies) b/d thrombocytopenia
  • Perubahan pada membrane mukosa mulut b.d
    kerusakan mukosa
  • Dyspnea b.d penurunan oxyhemoglobin
  • Nyeri tulang dan sendi b.d proliferasi sel
    neoplasma perdarahan
  • Fever b.d infeksi, keganasan hematologi
  • Perubahan integritas kulit b.d proses
    patofisiologi keganasan hematologi, pengeluaran
    enzim proteolitik oleh tumor. Khemoterapi
  • takut

10
GANGGUAN DARAH
  • Anemia
  • Polycythemia
  • Leukemia
  • Thrombocytopenia
  • Lympoma
  • Gangguan sistem pembekuan (hemophilia, DIC)

11
ANEMIA
  • HYPOPROLIFERATIF ANEMIA
  • HEMOLYTIC ANEMIA
  • SICKLE CELL ANEMIA
  • THALASSEMIA
  • GLUCOSA-6-PHOSPHATE DEHYDROGENASE DEFICIENCY
    (G6PD DEFICIENCY)

12
POLYCYTHEMIA
  • Polycythemia Vera
  • Secondary Polycythemia

LEUKOPENIA NEUTROPENIA
LEUKOCYTOSIS LEUKEMIA
  • Acute Myeloid Leukemia (AML)
  • Chronic Myeloid Leukemia
  • Acute Lymphocytic Leukemia (ALL)
  • Chronic Lymphocytic Leukemia

13
BLEEDING DISORDER
  • Primary Thrombocythemia
  • Secondary Thrombocythemia
  • Thrombocytopenia
  • Idiopathic Thrombocytopenia Purpura (ITP)
  • hemophilia

14
ACQUIRED COAGULATION DISORDER
  • Liver disease
  • Vitain K deficiiency
  • Complication of anticoagulant therapy
  • Disseminated intravascular coagulation (DIC)

15
Terapi Gangguan Darah
  • Splenectomy
  • Therapeutic apheresis
  • Therapeutic phlebotomy
  • Blood and blood component therapy

Donor darah
Transfusi darah
Pharmacologic
Transplantation
16
(No Transcript)
17
ANEMIA
  • Anemia (dalam bahasa Yunani Tanpa darah) adalah
    keadaan dimana jumlah sel darah merah atau jumlah
    hemoglobin (protein pembawa oksigen) dalam sel
    darah merah berada dibawah normal

18
Perubahan fisiologi
  • Munculnya anemi karena
  • Penurunan produksi SDM
  • Kehilangan SDM
  • Peningkatan kerusakan SDM
  • Kegagalan sumsum tulang, terjadi karena
    kekurangan nutrisi, toxic exposure, penyebaran
    tumor, atau idiopatic
  • Kehilangan darah melalui hemorrhagie atau
    hemolysis

19
(No Transcript)
Write a Comment
User Comments (0)
About PowerShow.com