BAB 3 RAPAT FLUKS LISTRIK - PowerPoint PPT Presentation

1 / 16
About This Presentation
Title:

BAB 3 RAPAT FLUKS LISTRIK

Description:

BAB 3 RAPAT FLUKS LISTRIK Fluks Listrik : Jumlah fluks listrik yang keluar dari muatan positip atau masuk ke muatan negatip sama dengan besarnya muatan tersebut – PowerPoint PPT presentation

Number of Views:316
Avg rating:3.0/5.0
Slides: 17
Provided by: AT1148
Category:
Tags: bab | fluks | listrik | rapat | agar

less

Transcript and Presenter's Notes

Title: BAB 3 RAPAT FLUKS LISTRIK


1
BAB 3 RAPAT FLUKS LISTRIK
  • Fluks Listrik
  • Jumlah fluks listrik yang keluar dari muatan
    positip atau masuk ke muatan negatip sama dengan
    besarnya muatan tersebut
  • Rapat fluks listrik di titik yang jaraknya R dari
    muatan titik Q adalah jumlah fluks listrik dibagi
    luas bola yang jari-jarinya R
  • Hubungan rapat fluks listrik dan medan listrik
    berlaku juga untuk muatan garis dan bidang

2
  • Contoh Soal 3.1
  • Suatu muatan garis sebesar 8 nC/m terletak di
    sumbu z. Hitung rapat fluks listrik di ? 3 m

Jawab
3
Hukum Gauss
Fluks listrik ? yang menembus setiap permukaan
tertutup sama dengan muatan total Q yang terdapat
di dalam volume yang dibatasi (dilingkungi) oleh
permukaan tertutup tersebut.
?v Rapat muatan per satuan volume C/m3
4
  • Within the cylinder region ? 4, the electric
    flux density is given as 5 ?3 a? C/m2.
  • a). What is the volume charge density at ?3?
  • b). What is the electric flux at ?3
  • c). How much electric flux leaves the cylinder
    ?3, ?z?2.5
  • d). How much charge is contained within the
    cylinder

5
  • Contoh Soal 3.2
  • Diketahui rapat fluks listrik
  • a). Hitung medan listrik di r 0,2 m
  • b). Hitung muatan total di dalam bola r 0,2 m

Jawab
a).
6
b).
7
  • Contoh Soal 3.3
  • Diketahui rapat fluks listrik

Hitung jumlah muatan yang terletak di dalam bola
r 1 m
Jawab Agar lebih mudah terlebih dahulu rapat
fluks listrik ini dinyatakan dalam koordinat bola
menggunakan transformasi koordinat dan
transformasi vektor
8
(No Transcript)
9
Jumlah muatan di dalam bola r 1 adalah
10
Oleh karena
11
Maka
12
Teorema divergensi
Persamaan terakhir disebut persamaan Maxwell
pertama dalam bentuk titik (kanan) dan dalam
bentuk integral (kiri)
13
  • Contoh Soal 3.4
  • Diketahui rapat fluks listrik

Hitung muatan total yang terletak di dalam volume
1lt ? lt 2, 0 lt ? lt ?/2, 0 lt z lt 1 menggunakan
kedua ruas dari teorema divergensi
Jawab
14
Teorema divergensi
Persamaan terakhir disebut persamaan Maxwell
pertama dalam bentuk titik (kanan) dan dalam
bentuk integral (kiri)
15

16
(No Transcript)
Write a Comment
User Comments (0)
About PowerShow.com