Title: Manajemen Inovasi Pemasaran
1Manajemen Inovasi Pemasaran
- 4. Inovasi pada pengembangan Produk dan Pengemasan
2Definisi
- Pengemasan (Packaging) alat yang vital dalam
marketing mix. - Kemasan produk juga menjadi salah satu alat untuk
bersaing dalam industrinya. - Philip Kotler Pengemasan adalah hal yang
signifikan dan biasa disebut P yg kelima (5P) - Price,product,place,promotion, Packaging
- buka link http//www.aqua.com/kabaraqua/uniknya-
inovasi-tutup-aqua-terbaru
3Diskusi
- Perkembangan inovasi kemasan shampo pantene
- Teh botol sosro --- tetra pack
- Value pelanggan ??
-
4(No Transcript)
5Prinsip Prinsip Dasar Pengemasan
Protection (including tamper proof)
An optimal Overall cost
Identification and labelling
Containment and use of product
Prinsip-prinsip pengemasan harus saling mendukung
karena akan berpengaruh terhadap biaya .
6Peran kemasan
- Informasi pemakaian produk
- Membentuk identitas merek(warna, logo pada
kemasan) - Menunjukan adanya promosi
7Struktur kemasan
- Sebuah kemasan mengkomunikasikan makna merek
melalui - 1. Pemanfaatan warna
- 2. Desain dan bentuk petunjuk dalam kemasan
- 3. Ukuran kemasan.
- 4. Material fisik dalam kemasan.
- 5. Informasi produk pada kemasan.
8Evaluasi kemasan (Model VIEW)
- V Visibilitas
- I Information
- E Emotional Appeal
- W Workability
9MENDESAIN KEMASAN
Langkah 1 Menentukan tujuan pemosisian merek
Langkah 2 Melakukan Analisis kategori produk
Langkah 3 Melakukan analisis kompetitif
Langkah 4 Mengidentifikasi Atribut/Manfaat
Merek yang menonjol
Langkah 5 Menentukan Prioritas Komunikasi
10Inovasi kemasan makanan tradisionalJenang kudus
Mubarok
11Inovasi kemasan makanan tradisionalJenang kudus
Mubarok
12Inovasi kemasan makanan tradisionalJenang kudus
Mubarok
13Inovasi kemasan the botol sosro
14Analisa bagaimana kemasan coklat di bawah ini ?
15Labelling
- Label pada kemasan menyajikan informasi
- ingredients (komposisi bahan baku)
- Cara penyajian/cara pemakaian.
- bar code (untuk pengendalian persediaan)
- Sertifikasi (ISO,Halal)
- kandungan gizi
- ukuran/berat
- Peringatan
16Karakteristik kemasan
- Mudah dikonsumsi/digunakan
- Mudah disimpan
- Stabil/jumlah yang tetap
- Mudah dalam pemeliharaan
- Mudah dibuka
- Mudah dibuang
17Peremajaan Produk (product rejuvenation)
18Peremajaan Produk (product rejuvenation)
- Rogers dalam paul trott (2005) memberikan
beberapa alasan mengapa profit margin menurun - Posisi pemimpin pasar yang diserang oleh
perusahaan perusahaan kecil. - Meningkatnya persaingan produk sejenis
- Penurunan pada keistimewaan/diferensiasi produk
- Perubahan komposisi pasa dimana kelompok yang
loyal mulai berkurang kesetiaannya. - Peningkatan aktivitas RD untuk
inovasi/pengembangan produk.
19Diskusikan ..
- Bagaimana usaha peremajaan produk
- Sepatu Bata
- Sabun Giv
20Peluang produk baru melalui kemasan
- Analisis pasar berkelanjutan sebuah produk
seharusnya dapat memunculkan peluang baru
mengembangkan produk. - Mengubah kemasan akan mempertimbangkan target
pasarnya .
21Contoh variasi luas kemasan yang digunakan
untuk soft drinks
kemasan Manfaat dan keterbatasan
Botol kaca Menandakan kuakitas tinggi, dapat dilihat , tidak cocok untuk segmen anak-anak, dapat didaur ulang, kaku/keras,
Botol (polietil terephthalate ) Dapat dilihat , menggunakan segel(sealed), sesuai untuk minuman bersoda ,tidap pecah, dapat di daur ulang, kaku/keras
Botol PVC ( Poly Vinyl Chloride) Lebih kusam, tidak keras, murah, tidak mudah pecah
Kaleng aluminium Biasanya sesuai untuk minuman bersoda, tidak bersegel, lebih fleksibel dibanding botol kaca, dapat didaur ulang
Tetra pack ideal untuk segmen anak-anak, ukuran bervariasi, murah, tidak bersegel, sesuai untuk minuman tahan lama, dapat didaur ulang.
22Keberagaman produk dan ukuran kemasan
- Terdapat hubungan yang kuat di mata pelanggan
antara kemasan lebih besar dan ekonomis - 1. berat, tapi mudah dibawa
- 2. mudah disimpan
- 3. penggunaan produk VS
- 4. Harga
- 5. Mudah dikeluarkan dari tempat penyimpanan
23Peremajaan kemasan produk dalam tahap kedewasaan.
- Nilai penjualan produk menurun , dan kemasan
produk menjadi ketinggalan jaman. - Ada tiga kunci yang harus diperhatikan dalam
meremajakan produk - 1. mengingatkan konsumen mengenai merek,
- 2. Memperbaiki kemasan
- 3. saluran distribusi.