TEORI PRODUKSI - PowerPoint PPT Presentation

About This Presentation
Title:

TEORI PRODUKSI

Description:

TEORI PRODUKSI 1. Pengertian Produksi 2. Fungsi Produksi 3. Jangka Waktu Produksi 4. Meminimumkan Biaya Produksi Pengertian Produksi Proses mengubah input menjadi output. – PowerPoint PPT presentation

Number of Views:326
Avg rating:3.0/5.0
Slides: 16
Provided by: Asatisf81
Category:

less

Transcript and Presenter's Notes

Title: TEORI PRODUKSI


1
TEORI PRODUKSI
  • 1. Pengertian Produksi
  • 2. Fungsi Produksi
  • 3. Jangka Waktu Produksi
  • 4. Meminimumkan Biaya Produksi

2
Pengertian Produksi
  • Proses mengubah input menjadi output.
  • Produksi meliputi semua kegiatan untuk
    menciptakan/menambah nilai/guna suatu
    barang/jasa.

3
Jangka Waktu Produksi
  • Jangka waktu dibedakan menjadi 2
  • Jangka Pendek (short run). yaitu jangka waktu
    ketika input variabel dapat disesuaikan, namun
    input tetap tidak dapat disesuaikan.
  • Jangka Panjang (long run) merupakan satu waktu
    dimana seluruh input variabel maupun tetap yang
    digunakan perusahaan dapat diubah.

4
Fungsi Produksi
  • Fungsi produksi menunjukkan sifat hubungan
    antara input dan output yang dihasilkan.
  • Q f (K, L, R, T)
  • Q Output
  • K Kapital/modal
  • L Labour/tenaga kerja
  • R Resources/sumber daya
  • T Teknologi

5
Produksi Jangka Pendek
  • Produksi yang menggunakan input tetap dan input
    berubah.

6
Kurva Produksi Total, Produksi Marginal dan
Produksi Rata-rata
Q

Q3
TP
A
Q2
Tahap I
Tahap II
Tahap III
Q1
L3
L1
L2
L4
0
Q
Tahap I
Tahap II
Tahap III
APL
L1
L2
L3
0
L4
MPL
7
  • Tahap I menunjukkan tenaga kerja yang masih
    sedikit, apabila ditambah akan meningkatkan total
    produksi, produksi rata-rata dan produksi
    marginal.
  • Tahap II Produksi total terus meningkat sampai
    produksi optimum sedang produksi rata-rata
    menurun dan produksi marginal menurun sampai
    titik nol.
  • Tahap III Penambahan tenaga kerja menurunkan
    total produksi, dan produksi rata-rata, sedangkan
    produksi marginal negatif.

8
  • Produksi Jangka Panjang.
  • Yaitu produksi yang semua inputnya dapat dirubah.
  • a. kurva produksi sama (isoquant)
  • Isoquant menunjukkan kombinasi 2 macam input
    yang berbeda yang menghasilkan output yang sama.

9
K
A
K1
B
K2
C
K3
Isoquan
L2
0
L1
L3
L
10
Ciri-ciri isoquant
  • Mempunyai kemiringan negatif
  • Semakin ke kanan kedudukan isoquant menunjukkan
    semakin tinggi jumlah output
  • Isoquant tidak pernah berpotongan dengan isoquant
    yang lainnya
  • Isoquant cembung ke titik origin.

11
  • b. Garis ongkos sama (isocost)/ kurva biaya sama.
  • Menunjukkan semua kombinasi 2 macam input yang
    dibeli perusahaan dengan pengeluaran total dan
    harga faktor produksi tertentu.

12
(No Transcript)
13
  • c. Meminimumkan biaya produksi
  • Untuk meminimumkan biaya produksi maka kemiringan
    garis isocost harus sama dengan isoquan atau ?K
    PL
  • ?L PK


14
IS2
IS1
K
TO/PK
A
B
K1
C
L1
TO/PL
L
0
15
  • KUWAT RIYANTO
  • STIM BUDI BAKTI BEKASI
  • www.stimbudibakti.com
  • http//kuwatriy.wordpress.com
  • kuwat_riyanto_at_yahoo.com
Write a Comment
User Comments (0)
About PowerShow.com