Title: Pemrograman Basis Data Berbasis Web
1Pemrograman Basis Data Berbasis Web
- Pertemuan Ke-3
- (PHP Dasar 1)
2Sub Pokok Bahasan
- PHP?
- Komponen yang dibutuhkan
- PHP File
- Mendeklarasikan PHP
- PHP Sederhana
- Mencetak Tulisan di halaman Web
- Komentar
- Variabel
- Operator
- Mengolah masukan form web
- Struktur Kontrol
- Array
- Fungsi (Function)
3PHP?
- PHP adalah server-side web programming
- PHP scripts dieksekusi di server
- PHP men-support banyak database (MySQL, Informix,
Oracle, Sybase, Solid, PostgreSQL, Generic ODBC,
dll) - PHP dapat bekerja pada bermacam-macam platform
(Windows, Linux, Unix, dll) - PHP kompatibel untuk digunakan di hampir seluruh
server (Apache, IIS, dll)
4Komponen yang dibutuhkan
- Web server ? apache
- Program PHP
- Editor Notepad, PHPEd, PHP Editor
- Database server ? MySQL
5PHP File
- Tag-tag HTML
- Kode-kode PHP
6Mendeklarasikan PHP
- lt?php
- // kode-kode PHP
- ?gt
7PHP Sederhana
lthtmlgt ltheadgt lttitlegt Halaman PHP
Sederhanalt/titlegt lt/headgt ltbodygt lt?php echo
"Mulai Belajar PHP" ?gt lt/bodygt lt/htmlgt
8Mencetak tulisan di halaman web
- echo
- echo lth1gtMemulai PHPlt/h1gt
- print
- print(lth1gtMemulai PHPlt/h1gt)
9Komentar
- // ini adalah komentar
- /
- ini juga
- adalah komentar
- /
- ini adalah untuk membuat komentar
10Variabel
- Tipe data
- Integer
- Float/double
- String
- Array
- Objek
- Aturan penggunaan
- Diawali dengan tanda dollar ()
- Nama variabel adalah case-sensitive (a dan A
adalah 2 contoh variabel yang berbeda) - Nama variabel harus dimulai dengan suatu huruf
atau oleh karakter garis bawah (underscore)
11- Contoh deklarasi
- _tahun 2008
- price 10000.00
- nama eve
- kata1 teknik
- kata2 informatika
- Contoh penggunaan variabel
- test coba PHP
- echo test
12Operator
- Operator Aritmatika
- - / --
- Operator Assignment
- - / .
- Operator Perbandingan
- ! gt lt gt lt
- Operator Ternary
- (ekspresi) ? (jika benar) (jika salah)
- Operator Logika
- xor !
- Bitwise
- ltlt gtgt
13Mengolah Masukan Form Web
- Tujuan mendapatkan data yang dimasukkan
pengunjung situs melalui form web - Yang diperlukan
- tag ltformgt
- action nama file yang akan diakses
- method
- GET isian pada form akan dikirimkan kepada
server sebagai satu kesatuan dengan string URLnya - Tidak dapat digunakan untuk data parameter yang
seharusnya tersembunyi - Tidak dapat digunakan untuk mengirimkan data ke
server dalam jumlah yang besar - POST form isian akan dikirimkan kepada server
secara terpisah dari string URL
14lthtmlgt ltbodygt Silahkan masukkan nama Anda
ltbrgt ltbrgt ltform action"welcome.php"
method"post"gt Nama ltinput type"text"
name"nama" /gt ltbrgt ltbrgt ltinput type"submit"
value"Submit" /gt lt/formgt lt/bodygt lt/htmlgt
File welcome.php lthtmlgt ltbodygt Selamat
Datang lt?php echo _POST"nama" ?gt.ltbr
/gt lt/bodygt lt/htmlgt
15Struktur Kontrolif else dan elseif
if (1gt2) echo satu lebih besar daripada
dua elseif (1 2) echo satu sama
dengan dua else echo satu lebih kecil
daripada dua
16Struktur Kontrolswitch
- switch (kondisi)
-
- case syarat1
- statement1
- break
- case syarat2
- statement2
- break
- . . . .
- default
- statement default
17Summary
- PHP file terdiri dari tag-tag HTML dan kode-kode
PHP - Salah satu fungsi utama kode-kode PHP adalah
dapat digunakan untuk mengolah masukan form web
melalui tag ltformgt dengan memperhatikan action
dan method yang digunakan. - Tipe data yang dapat digunakan Integer,
Float/double, String, Array dan Objek - Jenis-jenis operator Operator Aritmatika,
Operator Assignment, Operator Perbandingan,
Operator Ternary, Operator Logika dan Bitwise. - Struktur kontrol di dalam PHP if else dan
elseif switch perulangan while, dowhile dan
for. - Array adalah kumpulan beberapa data yang disimpan
dalam satu variabel. Data dalam array disimpan
dengan menggunakan indeks. - Script PHP juga dapat dibuat dalam bentuk fungsi
(function)
18Daftar Pustaka
- Chris Bates 2006. Web Programming Building
Internet Applications, Third Edition, John Wiley
Sons Ltd, England. - Husni 2007. Pemrograman Database Berbasis Web,
Graha Ilmu, Yogyakarta. - Sutarman, S.Kom 2003. Membangun Aplikasi Web
dengan PHP dan MySQL, Graha Ilmu, Yogyakarta. - http//www.php.net
19(No Transcript)
20(No Transcript)
21(No Transcript)
22(No Transcript)
23(No Transcript)
24(No Transcript)
25(No Transcript)