Title: Mata Kuliah Matrikulasi
1Pengantar Bisnis (Introduction to Business)
Bagian-2
- Mata Kuliah Matrikulasi
- Program Magister Manajemen
- Pascasarjana UHAMKA
2Manajemen Bisnis
Organisasi Bisnis
Manajemen SDM
Nilai Bisnis
Manajemen Pemasaran
Lingkungan Bisnis
Manajemen Operasi/Prod
Topik-Topik Khusus
Manajemen Keuangan
3Manajemen SDM Mengelola Karyawan
Motivasi Karyawan
Kepuasan Kerja Karyawan
Kinerja Perusahaan
Kinerja Karyawan
- Penerimaan
- Karyawan
- Pelatihan
- Karyawan
- Evaluasi
- Karyawan
Penerimaan, Pelatihan dan Evaluasi Karyawan
4Motivasi Karyawan
Upaya Karyawan Menghasilkan Produk Berkualitas
Pendapatan Perusahaan
Upaya Karyawan Menjual Produk
Nilai Perusahaan
Laba Perusahaan
Upaya Karyawan Mencapai Efisiensi Produksi
Pemasran
Pengeluaran Perusahaan
Upaya Karyawan Mencapai Biaya Terendah
5Motivasi Karyawan
- Teori-Teori Motivasi
- Teori Hawthrone perhatian terhadap karyawan
- Teori Maslow hirarki kebutuhan
- Teori Herzberg kepuasan dan ketidakpuasan
karyawan - Teori McGregor teori X, teori Y dan teori Z
- Teori Pengharapan penghargaan atas kinerja
- Teori Ekuitas kompensasi sesuai kinerja
- Teori Pemaksaan positif dan negatif
- Metode Peningkatan Kepuasan Kerja Karyawan
- Kompensasi yg layak
- Keamanan Pekerjaan
- Jadwal yg Fleksibel
- Keterlibatan Karyawan
6Penerimaan, Pelatihan dan Evaluasi Karyawan
Penerimaan
Seleksi Karyawan Utk Menghasilkan Karyawan Terbaik
Tim Karyawan dengan Kompetensi Yang TEPAT
Mengembangkan Ketrampilan Karyawan
untuk Melaksanakan Pekerjaan
Nilai Perusahaan
Pelatihan
Proses formal Untuk mengenali Kinerja Karyawan
utk memberi Penghargaan dan Karier
Evaluasi
7Manajemen Bisnis
Organisasi Bisnis
Manajemen SDM
Nilai Bisnis
Manajemen Pemasaran
Lingkungan Bisnis
Manajemen Operasi/Prod
Topik-Topik Khusus
Manajemen Keuangan
8Manajemen Pemasaran
Strategi Produk dan Penentuan Harga
Produk apa ? Harganya Berapa ?
Pendapatan dan Pengeluaran Perusahaan
Saluran Distribusi Metode Distribusi
Nilai Perusahaan
Strategi Distribusi
Metode Promosi Anggarn Promosi
Strategi Promosi
9Strategi Produk dan Penentuan Harga
Strategi Penentuan Harga
Pendapatan Perusahaan
Nilai Perusahaan
Laba Perusahaan
Strategi Produk
Biaya Produksi
Pengeluaran Perusahaan
10Strategi Produk dan Penentuan Harga
- Strategi Produk
- Jenis Produk
- Lini Produk
- Bauran Produk
- Target Pasar
- Penciptaan Produk Baru
- Diferensiasi Produk
- Siklus Hidup Produk
- Strategi Harga
- Biaya Produksi
- Suplai Persediaan
- Harga Persaingan
- Harga Penetrasi
- Harga Defensif
- Harga Prestise
- Harga Diskon
- Harga Obral
- Jangka Waktu Kredit
11Strategi Distribusi
Saluran Distribusi
Distribusi Langsung
Distribusi Satu Tingkat
Distribusi Dua Tingkat
Produsen
Produsen
Produsen
Produsen
Grosir
Grosir
Pengecer
Pengecer
Pelanggan
Pelanggan
Pelanggan
Pelanggan
12Strategi Distribusi
Memilih Alat Distribusi
Memilih Cakupan Pasar
- Truk
- Kereta Api
- Angkutan Udara
- Angkutan Air
- Saluran Pipa
- Distribusi Intensif ke semua tipe konsumen
- Distribusi Selektif hanya ke konsumen tertentu
- Distribusi Eksklusif hanya satu atau beberapa
konsumen eksklusif
13Strategi Promosi
Promosi
Nilai Perusahaan
Pemintaan Thd Produk
Laba Perusahaan
Volume Penjualan
14Strategi Promosi
- Bauran Promosi
- Periklanan
- Penjualan Personal
- Promosi Penjualan
- Hubungan Masyarakat
- Bauran Optimal
- Target Pasar
- Anggaran Promosi
- Hal lain
- Mengelola Tenaga Pemasaran
- Mengelola Dampak Promosi
15Manajemen Bisnis
Organisasi Bisnis
Manajemen SDM
Nilai Bisnis
Manajemen Pemasaran
Lingkungan Bisnis
Manajemen Operasi/Prod
Topik-Topik Khusus
Manajemen Keuangan
16Manajemen Keuangan
Analisis Akuntansi dan Keuangan
Identifikasi Kekeliruan dan Memperbaikinya
Pendapatan dan Biaya Perusahaan
Cara Memperoleh Dana Tempat Memperoleh Dana
Nilai Perusahaan
Pendanaan
- Bisnis Baru
- Akuisisi Bisnis
- Investasi Piutang
- Dagang
- Investasi dalam
- Persediaan
Investasi Bisnis
17Analisis Akuntansi dan Keuangan
Keputusan Operasi/Prod dan SDM
Keputusan Pemasaran
Pendapatan dan Biaya Perusahaan
Nilai Perusahaan
Fungsi Akuntansi
- Ikhtisar
- Keadaan
- Keuangan
Keputusan Keuangan
18Analisis Akuntansi dan Keuangan
- Kegunaan Akuntansi
- Pelaporan
- Dukungan Pengambilan Keputusan
- Pengawasan
- Laporan Keuangan
- Rugi Laba
- Neraca
- Analisis Rasio
19Pendanaan
Biaya Modal Operasi Perusahaan
Laba Perusahaan
Nilai Perusahaan
Keputusan Pendanaan
20Pendanaan
- Metode Pendanaan
- Meminjam dari Lembaga Keuangan
- Menerbitkan Obligasi
- Menerbitkan Surat Berharga
- Menentukan Struktur Modal
- Metode Pendanaan
- Pendanaan Ekuitas
- Pendanaan Pemasok
- Leasing
21Investasi Bisnis
Pendapatan Dari Investasi Bisnis
Laba Perusahaan
Nilai Perusahaan
Keputusan Investasi
Biaya-Biaya Dari Investasi Bisnis
22Sintesa Fungsi-Fungsi Bisnis
Keputusan Operasi/Produksi dan SDM
Arus Kas Dan Berbagai Resiko
Nilai Perusahaan
Keputusan Pemasaran
Keputusan Keuangan
23Sintesa Fungsi-Fungsi Bisnis
- Keputusan Pemasaran
- Strategi Produk
- Strategi Penentuan Harga
- Strategi Distribusi
- Strategi Promosi
- Keputusan Operasi/Produksi
- dan SDM
- Perencanaan Strategis
- Struktur Organisasi
- Proses Produksi
- Keputusan Lokasi
- Keputusan Tata Letak
- Keputusan Kualitas
- Memotivasi Karyawan
- Mengelola Karyawan
- Keputusan Keuangan
- Strategi Pendanaan
- Strategi Investasi Bisnis
24Sintesa Fungsi-Fungsi Bisnis
Keputusan Manajemen Arus Kas Masuk Arus Kas Keluar
Perencanaan X X
Struktur Organisasi X
Lokasi X
Rancangan Produksi X
Rancangan Tata Letak X
Kualitas Produk X X
Memotivasi karyawan X
Mengelola Karyawan X
Strategi Produk X
Strategi Penentuan Harga X
Strategi Distribusi X
Strategi Promosi X
Strategi Pendanaan X
Strategi Investasi Bisnis X
25Kebutuhan Pelanggan dan Lingkungan
Keputusan Jenis Produk
Keputusan Struktur Org (Keputusan Manajemen)
Keputusan Harga (Keputusan Pemasaran)
Keputusan Proses Produksi (Keputusan Manajemen)
Keputusan Distribusi Produk (Keputusan Pemasaran)
Keputusan Menerima dan Evaluasi
Karyawan (Keputusan Manajemen)
Keputusan Promosi (Keputusan Pemasaran)
Keputusan Pendanaan (Keputusan Keuangan)
Keputusan Investasi (Keputusan Keuangan)