KOMPONEN KARYA ILMIAH - PowerPoint PPT Presentation

About This Presentation
Title:

KOMPONEN KARYA ILMIAH

Description:

KOMPONEN KARYA ILMIAH KONVENSI NASKAH Karya ilmiah terbagi atas tiga bagian BAGIAN AWAL (PELENGKAP PENDAHULUAN/AWAL) BAGIAN ISI/TUBUH KARANGAN (MERUPAKAN INTI ... – PowerPoint PPT presentation

Number of Views:3875
Avg rating:3.0/5.0
Slides: 41
Provided by: purpurinF
Category:
Tags: ilmiah | karya | komponen

less

Transcript and Presenter's Notes

Title: KOMPONEN KARYA ILMIAH


1
KOMPONEN KARYA ILMIAH
  • KONVENSI NASKAH

2
  • Karya ilmiah terbagi atas tiga bagian
  • BAGIAN AWAL
  • (PELENGKAP PENDAHULUAN/AWAL)
  • BAGIAN ISI/TUBUH KARANGAN (MERUPAKAN INTI)
  • BAGIAN AKHIR
  • (PELENGKAP AKHIR)

3
  • BAGIAN PELENGKAP AWAL
  • - HALAMAN JUDUL
  • - KATA PENGANTAR/PRAKATA
  • - SARI (ABSTRAK)
  • - DAFTAR ISI
  • - DAFTAR TABEL
  • - DAFTAR GAMBAR
  • - DAFTAR LAMPIRAN

4
  • MAKALAH/LAPORAN TEKNIK
  • BAGIAN ISI/TUBUH KARANGAN ?INTI
  • BAB I PENDAHULUAN
  • 1.1 LATAR BELAKANG MASALAH
  • 1.2 RUMUSAN MASALAH
  • 1.3 TUJUAN PENELITIAN
  • 1.4 RUANG LINGKUP KAJIAN
  • 1.5 SUMBER DATA
  • 1.6 METODE PENELITIAN
  • 1.7 SISTEMATIKA PENULISAN/PENYAJIAN
  • BAB II DESKRIPSI MASALAH ( DATA MENURUT
  • LITERATUR SURVEI)
  • BAB III PEMBAHASAN /KOMENTAR PENULIS ATAS
  • DATA YANG DIPEROLEH/PEMBAHASAN
  • MASALAH MENURUT PEMIKIRAN PENULIS
  • BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN

5
  • LAPORAN PENELITIAN
  • BAGIAN ISI/TUBUH KARANGAN ? INTI
  • BAB I PENDAHULUAN
  • 1.1 LATAR BELAKANG RUMUSAN MASALAH
  • 1.2 TUJUAN PENELITIAN
  • 1.3 RUANG LINGKUP KAJIAN
  • 1.4 HIPOTESIS DAN POSTULAT
  • 1.5 SUMBER DATA/CARA MEMPEROLEH DATA
  • 1.6 METODE PENELITIAN
  • 1.7 SISTEMATIKA PENULISAN/PENYAJIAN
  • BAB II TINJAUAN PUSTAKA (PENJABARAN POSTULAT)
  • BAB III PELAKSANAAN HASIL PENELITIAN
  • PEMBUKTIAN HIPOTESIS)
  • BAB IV PEMBAHASAN HASIL PENELITIAN
  • BAB V KESEIMPULAN DAN SARAN

6
  • BAGIAN PELENGKAP AKHIR
  • a. DAFTAR PUSTAKA
  • b. LAMPIRAN (APENDIKS)
  • c. INDEKS
  • d. RIWAYAT HIDUP

7
PENJELASAN
  • ORGAN KARANGAN

8
  • 1.1 Latar Belakang Masalah
  • alasan memilih judul tersebut, apa yang
    mendasari pemilihan
  • judul (karena tertarik, masalah sedang
    mengemuka, penting,
  • bermanfaat). Alasan yang memuat keterangan yang
    menyebabkan
  • munculnya masalah. Bila latar belakang sudah
    diketahui diharapkan
  • dapat merumuskan masalah.
  • Contoh
  • (1) topik limbah Industri Tekstil
  • kemukakan sebab-sebab yang mempengaruhi
    (bahaya/dampak) limbah bila tidak
    ditangani/ditanggulangi.
  • (2) topik Kemacetan Lalu lintas
  • gambaran umum terjadinya kemacetan lalu lintas di
    Simpang Dago/hal-hal yang menimbulkan masalah
    kemacetan.

9
  • 1.2 Rumusan Masalah/Identifikasi Masalah
  • diungkapkan dengan kalimat tanya (ini yang
  • akan menjadi pokok pembicaraan dan yang akan
  • kita analisis). Bagian ini harus ada karena untuk
  • membatasi masalah.
  • Misalnya
  • sejauhmana GPS memasyarakat di Indonesia?
  • mengapa GPS digemari oleh masyarakat?
  • sejauhmana manfaat GPS di bidang teknik Geodesi?

10
  • Datanya bentuknya apa?
  • Primer atau sekunder
  • Jenis karangannya apa?
  • 2.1 definisi GPS membaca buku
  • 2.2 manfaat GPS membaca buku
  • Menentukan simpulan (?)
  • dapat diprediksi dalam bidang ilmu apa saja GPS
    bermanfaat

11
  • Rumusan Masalah
  • berupa pertanyaan inti mengenai masalah yang
  • dikemukakan /apa yang menjadi problem yang perlu
  • dipecahkan. Kalimat-kalimat yang dapat menegaskan
    apa
  • yang menjadi inti permasalahan biasanya didahului
    apa,
  • mengapa, sejauhmana, atau bagaimana? ? kalimat
  • yang memerlukan solusi/pemecahan
  • Contoh Kalimat pembuka
  • Sehubungan dengan latar belakang di atas timbul
  • persoalan/masalah . . .
  • Seperti yang telah dikemukakan pada latar
    belakang masalah.

12
  • Sehubungan dengan latar belakang yang telah
  • penulis kemukakan, maka penulis merumuskan
    masalah . .
  • a. apa sebenarnya hakikat yang disebut limbah
    industri
  • tekstil itu?
  • b. unsur-unsurnya apa?
  • c. mengapa sampai terjadi limbah seperti itu?
  • d. bagaimana cara yang tepat untuk menanggulangi
  • dampak
  • e. bagaimanakah cara menanggulangi kemacetan
    tersebut?
  • Rumusan Masalah
  • Apa saja yang akan dibicarakan pada bab tiga

13
  • Contoh,
  • 1. Bagaimana cara yang tepat untuk meningkatkan
    minat baca para mhsw universitas X?
  • 2. Bagaimana cara untuk mengatasi dampak negatif
    budaya barat
  • terhadap bangsa kita?
  • Contoh
  • Alternatif apa yang dapat dilakukan untuk
    mengurangi jumlah
  • pengangguran?
  • 2. Bagaimana cara yang tepat untuk meningkatkan
    produksi padi di
  • desa Sukasari
  • Contoh Rumusan masalah yang memerlukan jawaban
    berupa saran
  • Apa yang tepat untuk meningkatkan kepedulian
    sosial mahasiswa?
  • Bagaimana cara yang efektif untuk meningkatkan
    pendapatan pedagang kaki lima?

14
  • 1.3 Ruang Lingkup Kajian/Pembatasan
    Masalah/Pendekatan
  • Masalah
  • Segi-segi apa yang akan dikaji untuk menjawab/
  • memecahkan masalah yang telah diajukan pada
    rumusan masalah.
  • Merupakan jawaban atas rumusan masalah ? hanya
    butir-
  • butirnya saja ? penjelasan panjang lebarnya pada
    bab II (deskripsi
  • masalah). Hanya mencantumkan pokok-pokok masalah
    yang akan
  • dibahas
  • Contoh
  • Untuk menjawab persoalan yang ada pada rumusan
    masalah perlu
  • pengkajian beberapa hal/pokok
  • 1. mengidentifikasi hakikat limbah industri
    tekstil
  • 2. mengidentifikasi volume limbah
  • 3. mengidentifikasi dampak yang telah ditimbulkan
  • 4. mengidentifikasi sistem pembuangan/pengolahan
    limbah .
  • 5. Mengidentifikasi SDM di pabrik
  • 6. Mengidentifikasi sikap masyarakat (senang atau
    tidak senang).

15
  • Contoh isi pembatasan masalah/Ruang Lingkup
    Kajian
  • Rumusan Masalah Apa manfaat GPS dibidang GD? ?
    akan diuraikan
  • Panjang lebarnya pada deskripsi masalah
  • Bidang-bidang apa yang dapat memanfaatkan sistem
    tsb.
  • Apa manfaat GPS. ? mengapa baik/mengapa jelek ?
    ada argumentasi /penilaian/komentar
  • Catatan
  • Ruang lingkup ini menentukan rumusan masalah,
    tujuan penulisan, deskripsi
  • Masalah ? suatu karya tulis ilmiah dapat untuk
    menjelaskan sesuatu

16
  • 1.4 Tujuan Penulisan/Penelitian
  • Tujuan penulisan merupakan tujuan objektif bukan
    tujuan subjektif. ?
  • kurang lebih) satu alinea/paragraf. Untuk apa
    persoalan itu
  • dikemukakan/ Untuk apa kita melakukan penelitian
    itu?
  • Contoh,
  • Berdasarkan latar belakang dan rumusan masalah
    di atas,
  • penulisan makalah ini bertujuan
  • 1. Membantu pemerintah dalam mengatasi kemacetan
    lalu lintas.
  • 2. Menemukan cara yang tepat untuk meningkatkan
    produksi padi di desa
  • Sukasari.
  • 3. Menemukan kiat yang tepat untuk meningkatkan
    minat baca mhsw
  • universitas X
  • 4. Meningkatkan minat baca mahasiswa universitas
    X

17
  • 1.5 Postulat dan Hipotesis
  • 1.5.1 Postulat (anggapan dasar)
  • - pernyataan yang dianggap benar secara apriori.
  • - Biasanya berupa teori, dalil,hukum, rumus,
    aksioma
  • - Berkaitan dengan landasan teori (bab II)
  • - Postulat biasanya sebagai alasan/sebab
  • Contoh
  • 1. Benda yang berada dalam zat cair mendapat gaya
    tekan ke atas sebanyak zat cair yang dipindahkan
    oleh benda tersebut
  • 2. Lazimnya, makin banyak permintaan, makin
    banyak pula keuntungan yang diperoleh para
    pedagang.

18
  • 1.5.2 Hipotesis (dugaan, perkiraan, prediksi
    sementara) diajukan berdasarkan
  • Hasil pengamatan sepintas --- yang dapat
    diperkirakan dari suatu peristiwa
  • Pernyataan para pakar --- kebenarannya harus
    diuji
  • Dugaan kita mengenai masalah akan kita buktikan
    pada bab III
  • Hipotesis diturunkan dari postulat.
  • Hipotesis merupakan akibat (hubungan kausal dgn
    postulat)
  • Contoh,
  • 1. Kesempatan untuk mendapatkan informasi masalah
    sosial lebih banyak dimiliki mahasiswa FTI
    daripada mahasiswa FMIPA sehingga mahasiswa FTI
    lebih tanggap terhadap masalah sosial daripada
    mahasiswa FMIPA

19
  • 2. Jika pada bulan Juli yang akan datang panen
    raya di Jawa barat berhasil dengan baik, harga
    padi di Indonesia akan turun.
  • 3. Berdasarkan hasil perhitungan
    matematis,jembatan yang sedang dirancang itu
    mempunyai daya pakai 25 tahun.
  • Dalam matematika hipotesis biasanya dinyatakan
    dengan Jika . . . maka . . . .
  • Dalam karangan ilmiah seharusnya menggunakan kata
    diduga . . . ., diperkirakan . . . .. (bila
    tidak menggunakan frase tersebut sudah merupakan
    kesimpulan)

20
  • 1.6 Sumber Data/Cara Memperoleh Data
  • Usaha apa saja yang dilakukan penulis
  • untuk mendapatkan data yang berhubungan
  • dengan masalah
  • Misalnya, menyebarkan angket, melakukan
  • wawancara, mengadakan pengamatan,
  • Melakukan percobaan.? Data yang
  • Dipergunakan ? data primer, data sekunder

21
  • 1.7 Metode Penelitian
  • metode apa yang dipergunakan bergantung pada
  • sifat masalah yang diteliti
  • metode historis ? berkaitan dengan peristiwa masa
    lampau
  • metode deskriptif ? berkaitan dengan peristiwa
    yang sedang terjadi
  • metode deskriptif analitis ? berkaitan dengan
    peristiwa yang sedang terjadi ? disertai suatu
    analitis
  • metode eksperimen/percobaan ? bila yang diteliti
    mengenai hal-hal yang akan terjadi/ mungkin
    terjadi.
  • Ada pula yang menggunakan metode rasional/ empiris

22
  • 1.8 Sistematika Penyajian
  • mengemukakan garis besar isi setiap bab. Tentu
  • Saja harus sesuai dengan ciri karya ilmiah ?
  • sistematis.
  • Dibuat dalam satu paragraf
  • Fungsinya untuk memberi gambaran pada pembaca
    mengenai hal-hal apa saja yang akan diuraikan
    dalam bab-bab.
  • dipaparkan dalam bentuk kalimat
  • Contoh,
  • Penulis membegi makalah ini menjadi empat
  • Bab. Pada Bab I, penulis mengemukakan latar
  • belakang masalah, dst. Bab II yang merupakan
  • dasar teori analisis memuat . . . . Bab III . . .
    .
  • Pada Bab IV..
  • .

23
(No Transcript)
24
  • BAB II Tinjauan pustaka/deskripsi
    masalah/landasan teori
  • Isinya biasanya kutipan teori-teori sebagai
    tolok ukur
  • Pernyataan para pakar
  • Pendukung pendapat penulis
  • Pendapat-pendapat yang diperoleh dari berbagai
    literatur
  • Hasil pengkajian berbagai rujukan (berarti telah
    diuji oleh orang lain)
  • Contoh,
  • Cara pengolahan tanah (sawah di desa Sukasari)
  • Cara perawatan tanaman padi di desa Sukasari
  • Tingkat pendidikan para petani
  • Tinjauan pustaka diuraikan, harus berkaitan
    dengan ruang lingkup kajian
  • Uraian bab II sangat bergantung pada data sekunder

25
  • BAB III Pembahasan masalah
  • Alternatif penyelesaian masalah
  • Perbandingan antara data primer dari lapangan
    dengan data dari pustaka (data sekunder)
  • Komentar penulis tentang data yang terkumpul
  • Pendapat penulis mengenai isi bab yang
    mendahuluinya
  • Tafsiran penulis atas data yang diperoleh
  • Pendapat peneliti mengenai pemecahan masalah
  • Rangkuman data-data dari hasil survei
  • Penilaian mengenai sesuatu yang dideskripsikan
  • Arahnya harus tertuju pada terjawabnya persoalan
    yang diajukan dalam rumusan masalah

26
  • BAB IV Kesimpulan dan Saran
  • Jawaban atas persoalan

27
Bagian PELENGKAP AWAL
28
  • Kata pengantar
  • Memuat
  • Ucapan syukur kepada Tuhan
  • Alasan dan tujuan penulisan (tujuan subjektif)
  • Ucapan terima kasih kepada semua pihak yang telah
    membantu
  • Keterbukaan menerima kritik dan saran
  • Sari (abstrak)
  • Bagian ini memuat segala pokok pembahasan
    sesingkat-singkatnya. Biasanya dicantumkan pula
    pokok bahasan/masalah, tujuan, postulat,
    hipotesis, sumber data, pengolahan,
    kesimpulan, dan saran-sarannya. Kadang-kadang
    ringkasan itu perlu pula diterjemahkan dalam
    bahasa asing misalnya bahasa Inggris.

29
  • Daftar isi
  • Bagian ini merupakan rangka terinci apa yang
    telah.ditulis. Dalam bagian ini harus
  • dicanturnkan judul-judul bab. Judul anak bab
    seterusnya disertai halaman tempat terdapatnya
    judul-judul bab dan judul anak bab tersebut.
    (umumnya daftar isi diletakkan pada halaman baru
    sesudah halaman kata pengantar

30
  • DAFTAR ISI

  • Halaman
  • PRAKATA.. ii
  • DAFTAR ISI... iii
  • ABSTRAK ..... ... iv
  • DAFTAR TABEL . v
  • DAFTAR GAMBAR . vi
  • BAB I PENDAHULUAN 1
  • 1.1 Latar Belakang dan Rumusan
    Masalah 2
  • 1.2 Pendekatan dan Lingkup Kajian 4
  • 1.3 Cara Memperoleh Data ... 5
  • BAB II KOMPILASI DATA ...
    6
  • 2.1 Volume Limbah .... 6
  • 2.2 Karakteristik Limbah .... 7
  • dst.
  • BAB III PEMBAHASAN .. 12
  • 3.1 ... 13
  • 3.2 ... 14
  • dst.

31
  • Daftartabel
  • Bagian ini berisi judul tabel atau catatan
    /keterangan yang bertalian dengan statistik atau
    hal-hal lain yang ada hubungannya dengan tabel.
    Nomor unit tabel biasanya ditulis dengan angka
    romawi vang disertai nomor halaman tempat tabel
    itu terdapat.

32
  • DAFTAR TABEL


  • halaman
  • TABEL I. SARANA UMUM YANG TERSEDIA 8
  • II. PENGGUNAAN TANAH DI RANCABALI
    10
  • III. PEMILIKAN TANAH DI RANCABALI
    .. 12
  • IV. JARINGAN JALAN DI RANCABALI
    .. 17
  • V. PENDUDUK MENURUT UMUR . 19
  • DAFTAR GAMBAR

  • Halaman
  • Gambar 1. Pola Wilayah Administrasi Kodya Bandung
    9
  • 2. Rute Perjalanan Angkot Bandung 12
  • 3. Kondisi Jalan Kodya Bandung 14
  • 4. Kompleks Permukiman ..... 20
  • 5. Lokasi Pusat Kegiatan ........... 27

33
  • 4.5.1.6 Daftar gambar
  • Nomor urut gambar biasanya dengan angka Arab.
    kemudian disusul dengan judul gambar dan nomor
    halaman tempat gambar itu terdapat.

34
  • Daftar lampiran
  • Nomor urut lampiran biasanya ditulis dengan huruf
    kapital, kemudian disusl dengan judul catatan
    /keterangan lampiran tersebut kalau ada. dan
    nomor halaman tempat lampiran itu
  • terdapat
  • Daftar puftaka
  • Dalam bagian ini dimuat sumber kepustakaan. baik
    berupa buku, majalah, koran maupun
  • kertas kerja.

35
  • DAFTAR PUSTAKA
  • Alwi, Hasan, et. al. 1998. Tata Bahasa Baku
    Bahasa Indonesia.
  • Edisi III. Jakarta Balai Pustaka.
  • Atmadja, Soeria P. Arifin. Beberapa Aspek
    Yuridis Suatu
  • Perjanjian .Majalah Hukum dan
    Pembangunan. VII
  • (September 1977).
  • Dirdjosisworo, Soedjono.Kejahatan Penyalahgunaan
    Internet
  • dan Hukum Positif. Koran Pikiran
    Rakyat, 15 Juni 2001.
  • Djajasudarma, T. Fatimah. Bahasa Indonesia
    Sebagai Asas
  • Peradaban Modern Makalah Utama
    Simposium Kebudayaan
  • Indonesia Malaysia III. Bandung
    Unpad-UKM, 5 -7 Juni 1990
  • Fokker, AA. 1970. Pengantar Sintaksis Bahasa
    Indonesia.
  • Terjemahan Djonhar. Jakarta Pradnya
    Paramita.
  • Perhatikan Nasib Rakyat. Tajuk Rencana Koran
    Pikiran Rakyat.
  • 15 Juni 2001.

36
  • Lampiran/apendiks
  • Bagian ini mernuat contoh angket. tes. bagan,
    surat, dan sebagainya yang dianggap terlaJu
  • mendetail bila dimasukkan ke dalam tubuh
    karangan. Bila lampiran/apendiks itu lebih dan
  • sebuah, maka berilah nomor urut dengan huruf
    kapital. Lampiran/apendiks ditulis dengan
  • huruf besar. Kemudian susunlah sesuai dengan
    urutan unsur karangan yang memuat lampiran
  • itu.

37
  • PENANGGULANGAN DAMPAK
  • LIMBAH INDUSTRI TEKSTIL
  • DI BANDUNG SELATAN
  • MAKALAH
  • Diajukan untuk memenuhi salah satu tugas mata
    kuliah
  • Tata Tulis Karangan Ilmiah
  • oleh
  • FARIZ BRIOPUTRA ISMAIL
  • NIM 13400065

38
(No Transcript)
39
(No Transcript)
40
(No Transcript)
Write a Comment
User Comments (0)
About PowerShow.com