1. Kawasan Hutan sebagai ODTW - PowerPoint PPT Presentation

About This Presentation
Title:

1. Kawasan Hutan sebagai ODTW

Description:

1. Kawasan Hutan sebagai ODTW Kawasan hutan merupakan ecotipe tertentu, mengandung aspek pelestarian & pemanfaatan. UU No. 41 tahun 1999 ttg Kehutanan : – PowerPoint PPT presentation

Number of Views:106
Avg rating:3.0/5.0
Slides: 5
Provided by: Mr22332
Learn more at: http://file.upi.edu
Category:
Tags: odtw | about | hutan | kawasan | sebagai

less

Transcript and Presenter's Notes

Title: 1. Kawasan Hutan sebagai ODTW


1
1. Kawasan Hutan sebagai ODTW
  • Kawasan hutan merupakan ecotipe tertentu,
  • mengandung aspek pelestarian pemanfaatan.
  • UU No. 41 tahun 1999 ttg Kehutanan
  • HUTAN kesatuan ekosistem berupa hamparan
  • lahan berisi SDA hayati yang didominasi oleh
  • pepohonan, yang saling terkait denganlingkungannya
    .
  • KAWASAN HUTAN wilayah tertentu yang ditunjuk
  • atau ditetapkan pemerintah untuk dipertahankan
  • sebagai hutan tetap
  • HUTAN WISATA kawasan hutan yang diperuntukkan
  • secara khusus untuk dibina dan dipelihara sebagai
  • kawasan pariwisata dan atau wisata buru
  • Pengembangan kawasan hutan
  • 1. Ekowisata

2
  • Pengembangan kaw hutan untuk wisata
  • Hutan produksi Kawasan hutan yang memiliki
    fungsi pokok memproduksi hasil hutan.
  • Contoh Wana Wisata ( obyek wisata alam yang
    berlokasi di dalam kawasan hutan produksi yang
    daya tariknya berdasarkan potensi geo fisiknya)
  • Jenis wana wisata
  • Wana wisata harian (day use)
  • Wana wisata bermalam (over night)
  • Atraksi kehidupan masy sekitar hutan.
  • Co. Kampung Magersaren hutan Jati
  • Hutan lindung Hutan yang memiliki fungsi pokok
    sebagai perlindungan sistem penyangga kehidupan
    untuk mengatur tata air, mencegah bajir, erosi,
    intrusi air laut dan memelihara kesuburan tanah
  • Atraksi alami (air terjun, sungai, telaga, goa
    dll)
  • Hutan Konservasi hutan dengan ciri khas
    tertentu, yang memiliki fungsi pokok pengawetan
    keanekaragaman tumbuhan dan satwa, serta
    ekosistemnya.
  • Atraksi vegetasi dan biota hutan
  • Co. Taman Nas Kini Balu (Malaysia), Tmn. Nas
    Galapagos (Equador).

3
Zona vegetasi pada Tropical rain forest
  • Hutan dataran rendah
  • - Ketinggian max. 600 m dpl
  • - Tipe vegetasi terkaya
  • Sub montane forest
  • - 600-1400m dpl.
  • - Jenis pohon lebih kecil
  • - Pinus merkusii, Eucaliptus sp.
  • Montane forest
  • - 1400-3000 m dpl
  • - Iklim ekstrim jenis berkayu sedikit, dom.
  • Semak, lumut, paku
  • Sub alpine forest
  • - 3000-4000 m dpl
  • - Jenis lebih sedikit berkayu (casuarina),
    semak,
  • lumut
  • Alpine
  • - gt4000 m dpl
  • - Dominasi semak-semak, perdu tidak berkayu,
  • lumut, rumput

4
  • PP No. 18 Tahun 1994 Tentang
  • Pengusahaan Pariwisata Alam
  • Di Zona Pemanfaatan Taman Nasional,
  • Taman Hutan Raya, Dan
  • Taman Wisata Alam
  • Pasal 4
  • Syarat pengusahaan sarana pariwisata alam
  • Luas kawasan yang dimanfaatkan untuk pembangunan
    sarana dan prasarana pariwisata alam maksimum 10
    dari luas zona pemanfaatan Taman Nasional, blok
    pemanfaatan tahura dan blok pemanfaatan wana
    wisata.
  • Bentuk bangunan bergaya arsitektur setempat
  • Tidak mengubah bentang alam yang ada
Write a Comment
User Comments (0)
About PowerShow.com