LESSON STUDY Sebagai Salah Satu Model Pembinaan Profesi Pendidik - PowerPoint PPT Presentation

About This Presentation
Title:

LESSON STUDY Sebagai Salah Satu Model Pembinaan Profesi Pendidik

Description:

LESSON STUDY Sebagai Salah Satu Model Pembinaan Profesi Pendidik LESSON STUDY Lesson Study adalah suatu model pembinaan profesi pendidik melalui pengkajian ... – PowerPoint PPT presentation

Number of Views:426
Avg rating:3.0/5.0
Slides: 16
Provided by: Windi151
Category:

less

Transcript and Presenter's Notes

Title: LESSON STUDY Sebagai Salah Satu Model Pembinaan Profesi Pendidik


1
LESSON STUDYSebagai Salah Satu Model Pembinaan
Profesi Pendidik
2
LESSON STUDY
  • Lesson Study adalah suatu model pembinaan
    profesi pendidik melalui pengkajian pembelajaran
    secara kolaboratif dan berkelanjutan berlandaskan
    prinsip-prinsip kolegalitas dan mutual learning
    untuk membangun learning community.

3
SKEMA LESSON STUDY
PLANNING (Merencanakan)
DOING (Melaksanakan)
SEEING (MEREFLEKSI)
4
PLAN (PERENCANAAN)
  • Identifikasi Masalah
  • Didiskusikan dalam Community Learning
  • Sumbangan pemikiran thd. Masalah
  • Penyusunan lembar observasi
  • Penyusunan perangkat pembelajaran
  • RPP
  • LKS
  • Media / alat peraga pembelajaran
  • Instrumen penilaian prose dan hasil belajar
  • Lembar Observasi Pembelajaran

5
DO (PELAKSANAAN)
  • Guru menimplementasikan perencanaan
  • Guru yang lain mengamati/observasi praktik
    pembelajaran
  • Dosen / kepala sekolah juga sebagai pengamat

6
REFLEKSI
  • Diskusi guru, pengamat dipimpin oleh kepala
    sekolah
  • Komentar komentar dari pengamat
  • Masukan dari pengamat sebagai dijadikan sebagi
    perbaikan pembelajaran berikutnya

7
SEJARAH
  • 1900 di Jepang
  • Lesson Study suatu sekolah dan dikenal sebagai
    Konaikenshu, dikembangkan awal tahun 1960
    (sekolah training)
  • Study/penelitian matematika dan ilmu pengetahuan
    internasional ketiga. 20 dari 41 negara
    memperoleh sekor rata2 lebih tinggi dari AS
  • AS study banding pembelajaran matematika ke jepang

8
DI INDONESIA
  • Proyek pend. Guru matematika dan ilmu pengethaun
    tahun 1998
  • Tiga perguruan tinggi, IKIP Bandung, IKIP
    Yogyakarta, dan IKIP Malang

9
ALASAN
  • Lesson Study merupakan suatu cara efektif yang
    dapat meningkatkan kualitas pembelajaran yang
    dilakukan guru dan aktivitas belajar siswa,
    karena
  • Didasarkan pada hasil sharing pengetahuan
    profesional
  • Penekanan dasar Lesson Study adalah siswa
    memiliki kualitas belajar
  • Titik fokus dan titik perhatian utama adalah
    tujuan pembelajaran
  • Didasarkan pada pengalaman real di kelas
  • Menempatkan guru sebagai peneliti pembelajaran

10
  • Lesson Study akan menghasilkan guru yang
    profesional dan inovatif
  • MANFAAT
  • Mengurangi keterasingan guru dari komunitasnya
  • Membantu guru untuk mengobservasi dan mengkritisi
    pembelajarannya
  • Memperdalam pemahaman guru tentang materi
    pelajaran, cakupan dan urutan kurikulum
  • Membantu guru memfokuskan bantuannya pada seluruh
    aktifitas belajar siswa
  • Menciptakan terjadinya pertukaran-pertukaran
    harapan untuk pemahaman berfikir dan belajar
    siswa
  • Meningkatkan kolaborasi pada sesama guru dalam
    pembelajaran

11
  • Peningkatan mutu guru dan pembelajaran akan
    meningkatkan mutu lulusan
  • Guru memiliki kesempatan untuk membuat bermakna
    ide-ide pendidikan dalam praktek pembelajarnnya
  • Guru mudah berkonsultasi kepada para pakar dalam
    hal pembelajaran atau kesulitan materi pelajaran
  • Perbaikan praktek pembelajaran di kelas
  • Peningkatan keterampilan menulis karya ilmiah
    atau buku ajar

12
PELAKSANAAN LESSON STUDY
  1. Membentuk kelompok lesson study merekrut
    anggota, menyusun komitmen waktu khusus, menyusun
    jadwal pertemuan, dan menyetujui aturan kelompok
  2. Memfokuskan lesson Study
  3. Merencanakan Pembelajaran
  4. Melaksanakan Pembelajaran di kelas dan
    mengamatinya ( observasi )
  5. Mendistribusikan dan menganalisis pembelajaran
    yang telah dilaksanakan
  6. Merefleksikan pembelajaran dan merencanakan
    tahap-tahap selanjutnya

13
Model Pelaksanaan Lesson Study
  • Berbasis Madrasah
  • Pembentukan Lesson Study dengan anggota
    community learning terdiri dari guru-guru suatu
    mapel dalam satu madrasah.
  • Berbasis KKG atau MGMP
  • Pembentukan Lesson Study dengan anggota
    Community Learning terdiri dari anggota KKG atau
    MGMP
  • Berbasis Kelompok Sekolah yang Berdekatan

14
SEMINAR PERENCANAAN DAN HASIL LESSON STUDY
  • Agar diperoleh pembelajaran yang baik, maka
    perencanaan perangkat pembelajaran suatu kelompok
    perlu memperoleh tanggapan dari kelompok yang
    lain
  • Pelaksanaan hal tersebut dapat dilaksanakan dalam
    suatu diskusi dan seminar perencanaan dan hasil
    lesson study

15
(No Transcript)
Write a Comment
User Comments (0)
About PowerShow.com