Berpikir Sistem - PowerPoint PPT Presentation

About This Presentation
Title:

Berpikir Sistem

Description:

Tujuan: Memahami cara berpikir sistem Menguasai archetype Menguasai hukum disiplin kelima Proloque Berpikir Sistem Struktur Mempengaruhi Perilaku Kalau diletakkan di ... – PowerPoint PPT presentation

Number of Views:1910
Avg rating:3.0/5.0
Slides: 22
Provided by: vareynoFi
Category:
Tags: berpikir | peter | senge | sistem

less

Transcript and Presenter's Notes

Title: Berpikir Sistem


1
Berpikir Sistem
2
Tujuan
  • Memahami cara berpikir sistem
  • Menguasai archetype
  • Menguasai hukum disiplin kelima

3
Proloque Berpikir Sistem
4
Struktur Mempengaruhi Perilaku
  • Kalau diletakkan di dalam sistem yang sama,
    setiap orang--meskipun berbeda--cenderung
    mengeluarkan hasil yang serupa
  • Contoh
  • Orang Indonesia cenderung disiplin ketika ke
    Singapore atau Amerika
  • Mantan penjabat pemerintah menjadi kritis ketika
    pensiun

5
Berpikir Sistem
  • adalah sebuah disiplin melihat sesuatu secara
    menyeluruh
  • Ilmu dan alat yang dikembangkan u/ melihat
    keseluruhan pola secara lebih jelas, dan membantu
    kita bagaimana mengubahnya secara efektif
  • Peter Senge The Fifth Discipline, p7

6
Mengapa Harus Berpikir Sistem
  • Organisasi adalah kompleks dan makin kompleks
  • Semua masalah organisasi yang ada tidak berdiri
    sendiri, tetapi saling berhubungan
  • Analisis mendalam tentang masalah tertentu secara
    terpisah ternyata belum bisa menyelesaikan
    masalah secara tuntas

7
Apa itu Sistem?
8
Sistem
  • Sebuah sistem adalah sesuatu yang memelihara
    keberadaannya dan berfungsi sebagai sebuah
    kesatuan melalui interaksi antar bagiannya
  • Bandingkan dengan definisi anda sendiri

9
Contoh sistem
  • Mobil adalah sebuah sistem yang terdiri atas
    setir, roda, mesin, dstnya
  • Setir, roda dan mesin berinteraksi dan
    berintegrasi sehingga mobil menjadi sebuah alat
    transportasi
  • Manusia, adalah sebuah sistem yang terdiri atas
    banyak sub-sistem

10
Sistem
  • Sebuah sistem mempunyai karakteristik di luar dan
    lebih dari karakteristik bagian yang
    membentuknya
  • Hal ini disebut sebagai karakteristik kebaruan/
    emergent

11
Identifikasi Sistem
12
Pengertian
  • Identifikasi sistem adalah suatu cara mengenal
    atau memandang organisasi sebagai sebuah sistem

13
Langkah Identifikasi Sistem
  • Tahap men-detailkan
  • memandang organisasi sebagai sistem
  • memahami lingkungan sistem
  • mengidentifikasi sub sistem
  • Tahap dinamik
  • Dinamika sistem dengan lingkungan
  • Dinamika antar sub sistem

14
Langkah Pertama
  • Memandang organisasi sebagai sebuah sistem yang
    utuh

15
Langkah Kedua
  • Mengenal lingkungan sistem
  • melihat keseluruhan (hutan)
  • Melihat kedudukan sistem dalam sistem yang lebih
    besar (kedudukan hutan dalam wilayah)
  • memastikan batas sistem

16
Lingkungan Sistem
Pemda Kab.
Lembaga donor
Supplier
Masy
..?
Dinkes Kab.
Pelanggan
SerikatBuruh
LSM
RSUD
..?
17
Langkah Ketiga
  • Identifikasi sub sistem organisasi
  • Mengenal bagian sistem (pohon)
  • Kenali seluruh elemen yang membentuk sistem

18
Cara Identifikasi Sub sistem
  • Setiap area fungsional adalah sebuah sub sistem
  • Sub sistem Pelayanan
  • Sub sistem Keuangan
  • Setiap tingkatan manajemen adalah sub sistem
  • Manajemen Strategis
  • Manajemen Pengendali
  • Manajemen Operasional

19
Langkah Keempat
  • Dinamika sistem dengan lingkungan
  • Mengenali aliran hubungan sistem dengan
    lingkungan
  • Mengenali bagaimana keseimbangan hubungan
    tersebut
  • Identifikasi apakah tujuan sistem sesuai dengan
    kebutuhan lingkungan

20
Langkah Kelima
  • Dinamika sub sistem
  • Menjelaskan aliran hubungan antar sub sistem
  • Identifikasi sejauh mana integrasi antar sub
    sistem
  • Mengenali karakteristik kebaruannya
  • Mengenali apakah setiap sub sistem mempunyai
    tujuan sama

21
Diskusi ( 1 ).KecelakaanTengah malam, Oktober
2003, kecelakaan Bus vs trailer di Paiton
Situbondo. 50 SISWA MENINGGALApa kesan anda ?
Write a Comment
User Comments (0)
About PowerShow.com