Title: BIAYA TRANSAKSI
1FAHRI HARAHAP, SH NOTARIS Jl. Ni Made Astuti
BANDUNG
2HARGA KOMODITAS
APA HARAPAN KITA TERHADAP BESARAN BIAYA TRANSAKSI
?
BIAYA TRANSAKSI
PETUNJUK YANG PENTINGKAH?
ADAKAH PENGARUHNYA TERHADAP EKONOMI POLITIK ?
TOTAL BIAYA
3BIAYA TRANSAKSI
ANANG MUFTIADI Program Pascasarjana
STIA-LAN Tahun 2008
4DEFINISI
Biaya yang ditimbulkan dalam melakukan transaksi
ekonomi. Biaya untuk menentukan dan
memberlakukan hak-hak kepemilikan atas barang dan
jasa (Ronald Coase1960)
5Biaya transaksi mempengaruhi tindakan suatu usaha
dan pola usaha-usaha dalam bertindak di
pasar. Dari biaya transaksi kita juga dapat
melihat efisiensi suatu perekonomian (efisiensi)
6JENIS BIAYA TRANSAKSI
(Korchner Picot)
Biaya mencari informasi biaya yang ditimbulkan
untuk memperoleh informasi mengenai barang yang
diinginkan dari dari pasar. (Misalnya biaya
untuk memperoleh harga termurah, kualitas
terbaik, variasi jenis barang dll)
1
Biaya membuat kontrak/ negosiasi (bargaining
cost) biaya yang diperlukan untuk menerima suatu
persetujuan/kontrak dengan pihak lain atas suatu
transaksi. (Misalnya biaya notaris)
2
7Lanjutan
Biaya monitoring biaya yang ditimbulkan karena
adanya kegiatan untuk mengawasi pihak lain dalam
melaksanakan kontrak. (Misalnya, biaya cek
kualitas, cek kuantitas, cek harga, ketepatan
waktu kirim, keamanan dll).
3
Biaya adaptasi (selama pelaksanaan kesepakatan)
biaya yang ditimbulkan karena dilakukannya
penyesuaian-penyesuaian pada saat suatu
kesepakatan transaksi dilakukan. (Misalnya
penyesuaian biaya produksi karena kenaikan
sebagian besar harga bahan baku, dll )
4
8PENYEBAB
(Williamson)
- Suatu kegiatan sering terjadi (frequent)
- Suatu kegiatan transaksi atas barang/jasa yang
bersifat khusus (speciality) - Kondisi ketidakpastian (uncertainty)
- Daya nalar yang terbatas (limited rationality)
- Perilaku spekulatif (opportunist)
9MENURUNKANBIAYA TRANSAKSI
- Meningkatkan kemampuan mengelola informasi atau
menggunakan sistem informasi baru - Meningkatkan komunikasi horizontal, koordinasi.
10KELOMPOKBIAYA TRANSAKSI
(Bromley,1989)
- Biaya transaksi komoditas biaya transaksi yang
dikeluarkan secara langsung atas komoditas yang
diinginkan. - Biaya transaksi kelembagaan biaya transaksi
yang dikeluarkan sebagai konsekuensi adanya
kelembagaan yang turut serta/ mengatur pertukaran
atas komoditas yang diinginkan.