Title: Organisasi dan Kepemimpinan
1Organisasi dan Kepemimpinan
2Metafor Organisasi (Dalin)
- Organization as a machine
- Setiap bagian mempunyai tugas dan peran yg
spesifik dalam sebuah skema yg menyeluruh. - Tujuan agar org bekerja efektif dan efisien
- Manusia dianggap sbg bagian dr mesin yg dapat
dirubah dan diganti.
3Metafor Organisasi
- Organization as a organism
- Org sangat tergantung pd lingkungan.
- Org dapat dipandang sbg suatu keseluruhan yg
hidup dan melakukan berbagai tahap pengembangan
dg cara yg evolusoner. - Org merupakan suatu kesatuan yg melakukan
interaksi dg lingkungan tempat ia berada.
4Metafor Organisasi
- Organization as a brain
- Org dianggap sebagai suatu yg dapat memproses
informasi data, belajar dan memerintah diri
mereka sendiri. - Org mempunyai tingkat keluwesan yg tinggi dan
memiliki kapasitas utk melakukan inovasi dan
mereka bekerjasama seperti komputer.
5Metafor Organisasi
- Organization as culture
- Org dapat dipandang sbg bangunan sosial yg
diciptakan utk mencapai tujuan yg spesifik. - Budaya nilai, norma, ritual, ekspektasi.
- Oleh karena itu sangat penting untuk secara sadar
membuat dan meningkatkan budaya perusahaan.
6Metafor Organisasi
- Organization as a political system
- Terdapat berbagai konflik dan interes dan juga
kekuasaan bermain dalam organisasi. - Oleh karena itu sangat penting untuk memahami
konflik sehingga mampu utk menggunakan kekuasaan
dan menjalankan pemerintahan pd anggota yg
beragam atau plural.
7Metafor Organisasi
- Organization as inner prisons
- Org dianggap sebagai sesuatu yg mewakili emosi yg
tidak disadari (ketakutan, seksualitas,
patriarkat, matriarkat dan kematian). - Psikodinamika dan pola pikir ideologis mewarnai
perspektif ini.
8Metafor Organisasi
- Organization as entities in a constan state of
flux. - Org. sebagai sebuah sistem yg memproduksi
sendiri/self producing system. - Sangat penting utk menyadari dinamika fundamental
yg membentuk sistem dan dinamika perubahan yg
tidak bersifat liniar.
9Metafor Organisasi
- Organization as instrumen for supremacy
- Sebagai perluasan dari metafor politik dan
memperlihatkan bagaimana organisasi dapat
mengeksploitasi individu dan kelompok utk
mencapai tujuan. - Org dipandang sbg sebuah instrumen utkmelakukan
dominasi dan eksploitasi.
10Kepemimpinan
- Perilaku individu yg mengarahkan aktivitas
kelompok untuk mencapai sasaran bersama,
(Hemphill Coons). - Pengaruh tambahan yg melebihi dan berada di atas
kebutuhan mekanis dalam mengarahkan organisasi
secara rutin, (D. Katz Kahn). - Kepemimpinan dilaksanakan ketika seseorang,
memobilisasi sumber daya institusional, politis,
psikologis, dan sumber-sumber lainnya utk
membangkitkan, melibatkan dab memenuhi motivasi
pengikutnya, (Burns).
11Kepemimpinan
- 4.Proses mempengaruhi aktivitas kelompok yg
terorganisir untuk mencapai sasaran, (Rauch
Behling). - 5. Proses memberikan tujuan (arahan yg berarti)
ke usaha kolektif, yg menyebabkan adanya usaha yg
dikeluarkan utk mencapai tujuan (Jacobs
Jaques). - 6. Kemampuan utk bertindak di luar budaya utk
memulai proses perubahan evolusi agar menjadi
lebih adaptif, (Schein). - 7. Proses utk membuat orang memahami manfaat
bekerja bersama oranglain, shg mereka paham dan
mau melakukannya, (Drath Palus). - 8. Cara mengartikulasikan visi, mewujudkan nilai
dan menciptakan lingkungan guna mencapai sesuatu,
(Richards Eagel). - 9. Kemampuan individu utk mempengaruhi,
memotivasi, danmembuat orang lain mampu
memberikan kontribusinya demi efektivitas dan
keberhasilan organisasi, (House). -
12Teori organisasi
- Klasik (Max Weber)
- Organisasi didasarkan pada prinsip struktur
hirarkis, spesialisasi, struktur kekuasaan,
hubungan interpersonal, kemungkinan karir dan
berorientasi pada tujuan. - Titik berat efektivitas dan kontrol pd
organisasi. Dengan teori ini keseragaman dan
standardisasi lebihmudah dapat diwujudkan.
13Teori Sistem Terbuka (Allport Carlson)
- Adanya ketergantungan organisasi dg
lingkungannya. Lingkungan yg senantiasa berubah,
akan mempengaruhi organisasi. - 3 aspek
- Masukan sumber yg diperoleh dr lingkungan.
- Proses seluruh kegiatan yg terjadi utk mengolah
masukan. - Hasil perolehan
14Teori Kemungkinan (Burns Stalker)
- Ada hubungan timbal balik antara organisasi dan
lingkungan. - Hubungan bersifat eklektik
- Dua kategori organisasi
- a. mekanistik org.kompleks dl masy yg
- stabil.
- b. organik org. sederhana dl masy
- dinamik
15Teori sosio teknikal(Trist dan Rice)
- Setiap org.mempunyai tugas utama agar tetap
survive - Agar org.dapat berhasil, org harus dapat
menawarkan pekerjaan yg bermanfaat kpd para
anggotanya. - Tugas pemimpin menjaga keseimbangan antara tgs
org dan kebutuhan anggotanya. - Manajer harus mampu membina hubungan baik dengan
lingkungan, agar memperoleh masukan yg diharapkan.
16Teori Kolektivis (Rothchild Whit)
- Otoritas terkait dg kelompok secara keseluruhan
- Ditentukan aturan minimum. Tiap orang bebas
berbuat sepanjang mengacu pada etika kelompok. - Kontrol sosial didasarkan pada kepercayaan dan
pertimbangan moral, oleh karena itu seleksi
anggota dilaksanakan ketat. - Rekrutmen dan seleksi didasarkan pada nilai
sosial, karakteristik perorangan, dan penilaian
informal atas pengetahuan danketerampilan,
promosi berdasarkankesepakatan. - Penghargaan lebih diutamakan normatif dari pada
material - Diferensiasi spesialisasi secara minimum,
menghilangkan mitos keahlian.
17Teori Perspektif Kesukuan ( Ouchi)
- Adanya kesepakatan tentang perilaku yang akan
diterima - Kesepakatan tentang otoritas, biasanya ditentukan
secara tradisional - Sistem informasi yg ditandai dg ritual
danseremoni merupakannorma dan nilai organisasi - Susunan kepemimpinan stabil
- Rekrutmen secara selektif dg sosialisasi yg
intensif
18Teori Perspektif Konflik (Baldridge, Cyert,
March)
- Keputusan terpenting dalam organisasi adalah
alokasi sumber yg langka - Org merupakan koalisisi dr para anggota yg
membentuk kelompok sepeminat - Individu dan kelompok sepeminat memegang nilai,
kepercayaan, pilihan, informasi dan persepsi thd
realitas yg berbeda - Tujuan dan keputusan dl organisasi dilakukan dg
proses negosiasi terus menerus
19Teori Tawar Menawar (Barnard)
- Keberadaan organisasi adalah untuk kepentingan
individual yg merupakan unsur strategis - Perilaku berkaitan erat dg insentif
- Insentif dipertukarkan melalui proses tawar
menawar - Tujuan organisasi merupakan sesuatu yg ada di
bawah kepentingan individu.
20Teori Perspektif Simbolik(Bolman dan Deal)
- Bukan tindakan nyata yang penting tetapi makna yg
melandasinya - Makna tindakan ditentukan oleh penafsiran tentang
apa yg terjadi - Banyak tindakan dan proses dl organisasi yg kabur
dan meragukan - Kekaburan dan keraguan mendasari metode analisis,
pemecahan masalah dan pengambilan keputusan yg
rasional. - Dengan kekaburan dan keraguan lalu diciptakan
simbol utk mengurangi ketidakpastian dan sense of
direction
21Teori Organisasi (Mintzberg)
- Org dapat dipahami dg mempelajari interaksi 7
daya yg berbeda kepemimpinan, efisiensi,
profisiensi (kemampuan), konsentrasi, inovasi,
kooperasi dan kompetisi. - Bentuk konfigurasi berbeda tergantung tujuannya
- a. enterprenurial dominasi manajemen direksi
- b. Permesinan efisiensi produktivitas
- c. Profesional kemampuan dan kualitas akademik
- d. adokrasi responsif thd perlunya inovasi
- e. Diversivikasi pendelegasian produk dan jasa.
22Teori Organisasi Belajar (Senge)
- Setiap org hanya akan mampu bertahan dan
berkembang jika memperoleh kemampuan
danketerampilan baru, meningkatkan kesadaram dan
sensibilitas thd lingkungan, dan kemudian
berusaha mengembangkan sikap dan keyakinan baru. - 5 disiplin berpikir sistem, penguasaan
pengetahuan, pola mental, visi bersama, belajar
beregu.
23Teori Dinamika Organisasi (St.Gallen)
- Org dipandang sebagai suatu sistem.
- 3 Dimensi sistem normatif, strategik, operatif,
yg saling terkait. - 2. Pengembangan cara berpikir agar semua anggota
org memahami kompleksitas, mampu mengembangkan
filsafat yg berorientasi tujuan dan membantu
melakukan perubahan konkrit.
24Terimakasih