PENGENDALIAN MUTU - PowerPoint PPT Presentation

About This Presentation
Title:

PENGENDALIAN MUTU

Description:

PENGENDALIAN MUTU PADA INDUSTRI Apakah Mutu itu ?? PENGENDALIAN MUTU PADA INDUSTRI Mutu dapat didefinisikan dalam beberapa pengertian tergantung pada susut pandang ... – PowerPoint PPT presentation

Number of Views:493
Avg rating:3.0/5.0
Slides: 25
Provided by: EMI3150
Category:

less

Transcript and Presenter's Notes

Title: PENGENDALIAN MUTU


1
PENGENDALIAN MUTU PADA INDUSTRI
Apakah Mutu itu ??
2
PENGENDALIAN MUTU PADA INDUSTRI
Mutu dapat didefinisikan dalam beberapa
pengertian tergantung pada susut pandang
penggunaannya
3
DEFINISI PENGENDALIAN MUTU
Gambaran dan karakteristik menyeluruh dari
barang/ jasa yg menunjukkan kemampuannya dalam
memuaskan kebutuhan yg tersurat atau yg
tersirat Spesifikasi dan standar yg memenuhi
persyaratan pelanggan Kemampuan produsen untuk
memuaskan pelanggan pada tingkat biaya yg
kompetitif
4
EVOLUSI MUTU
Mutu mulai dikenal sejak 4000 tahun yg lalu
ketika bangsa Mesir kuno mengukur dimensi batu2an
untuk membangun pyramid
5
EVOLUSI MUTU
  • Inspeksi (inspection)
  • Pemeriksaan pada hasil produksi
  • Dimulai pada th 1920
  • Para inspektor mengukur hasil produksi
    berdasarkan spesifikasi
  • Bagian inspeksi tidak independen sehingga sering
    diabaikan ketika menyerahkan hasil
    pemeriksaan/pengukuran

6
EVOLUSI MUTU
  • PengendalianMutu (Quality Control)
  • Dimulai tahun 1940 pada saat Perang Dunia II yg
    mengharuskan produk militer bebas cacat
  • Pemeriksaan dilakukan selama proses produksi
  • Bagian quality control independen
  • Mulai menggunakan prinsip statistik

7
EVOLUSI MUTU
  • Pemastian Mutu (Quality Assurance)
  • Mulai dilakukan analisis yg mendalam atas hasil
    statistik pemeriksaan
  • Diterapkan pada seluruh bagian organisasi
  • Bagian QA independen dan fokus untuk memastikan
    proses mutu produk
  • Melaksanakan audit operasi, pelatihan, analisis
    kinerja teknis dan membuat petunjuk operasi

8
EVOLUSI MUTU
  • Manajemen Mutu (Quality Management)
  • Pemastian mutu (QA) hanya memastikan pelaksanaan
    pengendalian mutu tetapi belum ada upaya
    peningkatan/ perbaikan (corrective action)
  • Dalam manajemen mutu disamping audit,juga
    diadakan evaluasi serta perencanaan perbaikan

9
EVOLUSI MUTU
  • Manajemen Mutu Terpadu (Total Quality
    Management)
  • Dalam perkembangan secara holistik ternyata yg
    mempengaruhi kepuasan pelanggan bukan hanya
    fungsi produksi saja tapi seluruh individu dalam
    perusahaan

10
PROSES PENGENDALIAN MUTU
Mengidentifikasi standar yg relevan
Mengevaluasi keseluruhan kinerja proses untuk
menjamin kesesuaian dengan seluruh standar mutu
Memantau evaluasi hasil dari tiap tahap proses
dan merumuskan tindakan perbaikan agar tidak
berulang kesalahan yg sama
11
TUJUAN PENGENDALIAN MUTU
  • Tujuan utama dari pengendalian mutu adalah
  • Tindakan Pencegahan (prevention), dan bukan
    perbaikan
  • Mencegah pembuatan produk yg rusak/ tidak sesuai
    spesifikasi atau menghentikan jasa yg tidak
    berguna, sehingga dapat menghemat biaya dan
    meningkatkan produktifitas

12
AUDIT MUTU
Kegiatan pemeriksaan mutu yg dilakukan oleh
bagian yg independen baik didalam perusahaan
(internal audit) maupun dari luar perusahaan
(external audit)
13
MODEL AUDIT MUTU
Tradisional Cenderung mencari kesalahan dan
tidak merumuskan perbaikan. Jika terjadi
kesalahan harus diulang prosesnya Hasilnya berupa
Daftar kesalahan
14
MODEL AUDIT MUTU
Modern Pengujian sistematis dan independen
untuk menetukan apakah hasilnya telah memenuhi
standar yg telah direncanakan dan apakah standar
tsb telah diterapkan secara efektif Jika terjadi
kesalahan maka harus dicari penyebabnya sehingga
dapat dicegah terjadinya kesalahan lagi Hasilnya
berupa NCR (Non Conformance Report)/ laporan
ketidak sesuaian
15
TUJUAN AUDIT MUTU
  • Menentukan status mutu produk terhadap
    persyaratan yg ditentukan
  • Mengidentifikasi peluang peningkatan mutu
  • Mengidentifikasi kebutuhan pelatihan
  • Memberikan data untuk pengambilan keputusan
    pimpinan

16
ISTILAH dalam AUDIT MUTU
  • Auditor seseorang yg mempunyai kualifikasi
    untuk melaksanakan audit mutu (Bersertifikat)
  • Auditee organisasi yg diaudit
  • Client seseorang yg meminta audit

17
TAHAPAN AUDIT MUTU
  • Adequacy audit untuk menentukan ada/tidaknya
    sistem mutu pada tempatnya (audit terhadap
    dokumen2)
  • Compliance audit pelaksanaan audit secara lebih
    dalam meliputi prosedur, instruksi kerja,
    pelaksanaan kerja, dokumen pendukung

18
KAPAN melakukan AUDIT MUTU
  • Jika ada perubahan yg siknifikan dalam
    organisasi, kebijakan, teknologi
  • Jika hasil audit terakhir mengharuskan untuk
    diadakan audit lagi

19
TINDAK LANJUT CORRECTIVE ACTION
  • Auditee bertanggung jawab untuk menentukan dan
    memprakarsai tindakan koreksi
  • Auditor bertanggung jawab untuk mengidentifikasi
    ketidak sesuaian

20
TUJUAN CORRECTIVE ACTION
  • Memverifikasi kelengkapan setiap tindakan
    terhadap persoalan yg diidentifikasi
  • Memastikan tindakan koreksi benar2 dilaksanakan
  • Mencegah kesalahan yg sama

21
JENIS AUDIT
  • Audit internal, dilaksanakan oleh pihak intern
    perusahaan
  • Audit external, dilaksanakan oleh pihak diluar
    perusahaan (lembaga sertifikasi)

22
KONSEP KAIZEN
Adalah perbaikan terus menerus Hari ini harus
lebih baik dari kemarin dan besok harus lebih
baik dari hari ini Walau dicetuskan oleh Amerika
dan Eropa tapi Dipopulerkan oleh perusahaan2
Jepang sampai sekarang
23
IMPLEMENTASI KAIZEN
Prinsipnya setiap bagian dalam perusahaan
mempunyai kontribusi siknifikan terhadap mutu
produk Setiap bagian dibentuk kelompok beranggota
5-9 orang dengan tidak memandang level
manajemen Pemimpin tidak boleh mendominasi tetapi
sebagai fasilitator Tiap kelompok mengambil topik
tertentu yg dominan pengaruhnya terhadap
perbaikan mutu Membahas dengan metoda tertentu
sehingga menghasilkan rumusan tindak lanjut
24
IMPLEMENTASI KAIZEN
Orientasinya tidak pada hasil, tetapi pada
proses mencapai hasil Mengambangkan kerja sama
team Dampaknya selain peningkatan mutu juga
pengembangan kompetensi SDM Indonesia sudah
mengadopsi dengan istilah GKM (Gugus Kendali
Mutu)
Write a Comment
User Comments (0)
About PowerShow.com